Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Cara Dapat Uang Dari Shopee Hanya Dari Handphone

Barangku.id - Di zaman yang serba digital ini, banyak cara yang bisa kamu coba untuk mendapatkan uang hanya dari handphone saja. Salah satunya adalah artikel yang akan kita bahas ini yaitu cara dapat uang dari shopee.

Bahkan Shopee sendiri membuat sebuah program yang dikenalkan kepada semua penggunanya yaitu shopee share.

Hal itu tentunya membantu para penggunanya selain digunakan untuk berbelanja ternyata shopee sendiri bisa kita gunakan untuk mendapatkan uang dari shopee.

Pastinya ini menjadi salah saut peluang yang bisa kamu coba untuk dapat uang dari handphone dan bisa dilakukan oleh setiap orang yang tentunya mau belajar dan mau untuk mencoba-coba.

Jadi jika kamu penasaran bagaimana cara dapat uang dari shopee hanya dari handphone, simak artikel ini hingga selesai.

Cara Dapat Uang dari Shopee

cara dapat uang dari shopee
cara dapat uang dari shopee

Mendapatkan Uang Dari Shopee ShareBanyak cara yang bisa kamu coba untuk mendapatkan uang, seperti pembahasan di bawah ini.

Nah cara yang pertama adalah dari shopee share. Seperti yang sudah di singgung sedikit pada awal artikel ini, bahwa shopee sendiri membuat sebuah program yang bernama shopee share. Program ini memungkinkan kamu untuk mendapatkan 1 jutaan rupiah dalam sehari.

Jadi kamu akan mendapatkan komisi sebesar 2% setiap pembelian oleh pengguna lain. Atau kamu bisa mendapatkan komisi sebesar 1% bagi pengguna lama.

Secara garis besar, bahwa kamu akan mendapatkan sekitar 5000 rupiah pada setiap transaksinya jika ada orang lain yang bertransaksi menggunakan link yang kamu bagikan tersebut.

Menghasilkan Uang Dari Program Shopee Affiliate

Nah ternyata selain dari shopee share, kamu juga bisa dapat uang dari shopee dengan mengikuti program shopee affiliate. Program ini juga sama seperti dengan program sebelumnya, yaitu dengan cara membagikan link produk kepada pengguna lain. Sehingga kamu bisa mendapatkan komisi sekitar 5 sampai 10% setiap transaksinya.

Jadi sebenarnya, kamu bisa mendapatkan uang dari shopee tanpa jualan langsung. Caranya dengan mengikuti program yang sudah shopee berikan ini.

Menjadi Dropshipper di Shopee

Cara yang ketiga adalah dengan menjadi seorang dropshipper. Cara yang ketiga ini kamu membeli barang di marketplace shopee yang kemudian barang pesanan kamu di teruskan kepada pembeli yang kamu miliki.

Misalkan gini, ada calon pelanggan yang ingin memesan baju jersey bola ke kamu, namun kamu tidak memiliki stok baju jersey tersebut. Nah kemudian kamu cukup beli di toko orang lain dengan metode dropship. Sehingga pesanan kamu tadi, akan dikirimkan secara langsung ke calon pelanggan kamu.

Nah jadi kurang lebih sistem dropship itu seperti itu.

Cara Mendapat Uang Dengan Jualan

Cara dapat uang dari aplikasi shopee selanjutnya adalah dengan cara kamu berjualan produk secara langsung. Artinya jika kamu berjualan produk, maka yang perlu kamu butuhkan adalah produknya itu sendiri dan juga modal yang lumayan.

Namun tidak menutup kemungkinan, dengan kamu berjualan di marketplace shopee, kamu bisa mendapatkan puluhan juta rupiah setiap harinya.

Makanya saat ini banyak banget seller shopee yang bisa menjadi seorang kaya raya dengan hanya bekerja dari rumah saja.

Nah jadi jika kamu tertarik untuk bisa mendapatkan penghasil hanya dari shopee, kamu bisa coba beberapa cara dapat uang dari marketplace shopee di atas.

Penutup

Nah mungkin itu saja artikel mengenai cara dapat uang dari marketplace shopee, semoga artikel ini cukup bermanfaat bagi temen-temen barangku id, dan terima kasih sudah berkunjung di website ini.